Sunday 14 February 2016

Apakah tujuan pengembangan pembelajaran tematik?

Apakah tujuan pengembangan pembelajaran tematik?



















Tujuan pengembangan pembelajaran tematik

Tujuan penyusunan dokumen model pengembangan tematik pada kelas awal
Sekolah Dasar adalah sebagai berikut:
1.   Memberikan pengetahuan dan wawasan tentang pembelajaran tematik.
2.   Memberikan pemahaman kepada guru tentang pembelajaran tematik yang sesuai dengan perkembangan peserta didik kelas awal Sekolah Dasar.
3.   Memberikan keterampilan kepada guru dalam menyusun perencanaan, melaksanakan dan melakukan penilaian dalam pembelajaran tematik.

4.   Memberikan wawasan, pengetahuan dan pemahaman bagi pihak terkait, sehingga diharapkan dapat memberikan dukungan terhadap kelancaran pelaksanaan pembelajaran tematik


No comments: